Hari pada bahasa jepang (nihon-go) adalah Youbi (dibaca yoo-bi).
Adapun bahasa jepang dari nama-nama hari tersebut adalah ;

Senin : Getsu-youbi
Selasa : Ka-youbi
Rabu : Sui- youbi
Kamis : Moku- youbi
Jumat : Kin- youbi
Sabtu : Dou- youbi
Minggu : Nichi- youbi

Di bawah ini adalah pertanyaan yang bisa di pakai untuk menanyakan mengenai hari.
 Kyo wa nan Youbi desu ka.
(Sekarang hari apa?)

Kyo wan getsu-youbi desu.
(Sekarang adalah hari senin).


 Ashita wa nan Youbi desu ka.
(Besok hari apa?)

Ashita wan Ka-youbi desu.
(Besok adalah hari selasa).


 Kinou wa nan youbi desu ka.
(kemarin hari apa?)

Kinou wan Nichi-youbi desu.
(Kemaren adalah hari minggu).

 Ototoi wa nan youbi desu ka.
(dua hari yang lalu adalah hari apa?)


Ototoi wan Dou-youbi desu.
(dua hari yang lalu adalah hari sabtu).


 Shi asatte wa nan youbi desu ka.
(Besok lusa adalah hari apa?)

Shi asatte wa Moku youbi desu.
(Besok lusa adalah hari kamis)

0 komentar:

Posting Komentar

clock

IT's aBout

Blog ini w buat untuk share al pa ja...
mulai dari bahasa jepang, n tulisan" laennya yang mw w tulis...

Followers

My Earea...

My Earea...